WISATA ALAM INDONESIA

GUNUNG JAYAWIJAYA

Pegunungan Jayawijaya adalah gunung yang tertinggi di Indonesia. rangkaian pegunungan yang membujur di Provinsi Papua, Indonesia.
dengan puncak tertingginya yaitu Puncak Jaya 4.884 meter dari permukaan laut.
Puncak jaya ini merupakan salah satu dari tujuh puncak dunia. ( 2K)